Gambar perlawanan spanyol

perlawanan rakyat melawan bangsa spanyol

  • Period: 1512 to 1529

    perlawanan rakyat tidore melawan spanyol

    Portugis tiba di Maluku pada 1512 dan menjadi bangsa Barat yang pertama kali datang di nusantara. Ketika Ternate dan Portugis tengah merintis hubungan dagang,bangsa Spanyol mendarat di Maluku dan membuat persekutuan dengan Tidore. Akibat kehadiran kedua kekuasaan Barat ini di Maluku, dualisme antara Ternate dan Tidore pun semakin meningkat tajam hingga berujung pada peperangan. Perseteruan antara empat pihak tersebut baru dapat diakhiri pada 1529, setelah ditandatanganinya Perjanjian Saragosa.
  • Nov 8, 1521

    kedatangan bangsa spanyol ke indonesia

    Para penjelajah dari Bangsa Spanyol pertama kali datang ke Indonesia (nusantara), tepatnya di Maluku, pada 8 November 1521. Rombongan pertama penjelajah Spanyol yang tiba di Kepulauan Maluku dipimpin oleh Kapten Joan Sbastian El Cano
  • Period: 1575 to 1580

    perlawanan rakyat ternate melawan spanyol

    pada 1575, saat Sultan Baabullah dari Ternate berhasil mengusir Portugis. Pada 1580, Raja Filip II dari Spanyol berhasil merebut takhta Portugis.kekuasaan Spanyol tidak bertahan lama, karena pihak-pihak yang menolak pendudukannya mengetahui bahwa armada Belanda telah tiba di Banten.Seorang bangsawan kemudian dikirim ke Banten untuk meminta bantuan Belanda mengusir Spanyol dari Ternate.Setelah kesepakatan itu, Ternate dengan bantuan Belanda akhirnya berhasil mengusir Spanyol dari Maluku.
  • Period: to

    perlawanan rakyat minahasa melawan spanyol

    Sejarah perlawanan rakyat Minahasa, Sulawesi Utara, terhadap Spanyol terjadi tahun 1644 hingga 1654. Perang ini ditengarai disebabkan oleh ketidaksenangan rakyat Minahasa terhadap usaha monopoli perdagangan yang dilakukan oleh Spanyol.